Dibuka PPDB Jalur Inden SDI Luqman Al-Hakim T.A 2021/2022 ~ Open Your Mind!!
"Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu istri-istri dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan dijadikan-Nya di antaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berpikir." (QS. AR RUUM:21)

Dibuka PPDB Jalur Inden SDI Luqman Al-Hakim T.A 2021/2022

Ayah Bunda menjadi lebih tenang karena sekarang SDI Luqman Al-Hakim sudah membuka pendaftaran Siswa Inden. Pendaftaran Siswa Inden menjadikan Ayah Bunda mendapat harga yang jauh lebih murah untuk pendidikan sang buah hati. 



1. Apa arti pendaftaran jalur inden?

InsyaaAllah pendaftaran peserta didik baru tahun ajaran 2021/2022 sudah bisa dimulai dari sekarang. Disebutnya pendaftaran inden atau daftar diawal sebelum pendaftaran reguler dibuka. Pendaftaran inden Ayah Bunda akan mendapatakan potongan uang gedung 50%, jauh lebih murah dibandingkan daftar jalur reguler nanti.

2. Apa keuntungan daftar jalur inden?

  • Ayah Bunda menjadi tenang karena BIAYAnya jauh lebih murah dibanding daftar reguler nanti.
  • Aya ibu akan merasa menyekolahkan sang buah hati lebih ringan karena bisa membayar dengan jangka waktu lebih luang. 
  • Ayah Bunda mendapat harga lama dan bukan harga baru yang pastinya lebih besar, itung-itung bisa penghematan uang. Uang bisa dipake keperluan yang lainnya. 
  • Ayah Bunda sudah termasuk menjadi pihak yang berperan dalam pembangunan SDI Luqman Al-Hakim yang secara otomatis sudah ambil bagian dalam membangun sekolah penghafal al-Qur'an. Semoga menjadi amal jariyah. aamiin...
  • Kita menjadi aman sudah mendaftarkan anak-anak menjadi siswa indent karena kita tidak tahu apakah nanti kita dalam keadaan lapang atau sempit. Kita hanya bisa berdoa dan berusaha supaya kedepan menjadi lebih baik dan terus lebih baik lagi. Aamiin. 

3. Program Unggulan:

  • Tahfizul Qur’an ( Lulus min hafal 3 Juz ) 
  • Pembiasaan Shalat Berjama’ah 
  • Pembiasaan Adab-adab (Pembentukan karekter sejak dini) 
  • Pembejalaran Al-Qur’an dengan Metode Al Hidayah 
  • Kepanduan/Pramuka 
  • Manasik Haji 
  • Ekstrakurikuler (Taekwondo, Renang, Badminton, Futsal, Panahan & Dokter Cilik)

4. Program Khusus:

  • Program Asrama (Khusus kelas atas)
  • Kelas Tahfidz (Lulus Minimal Hafal 6 Juz)
  • Ektrakurikuler Pilihan

5. Fasilitas:

  • Masjid
  • Ruang Kelas yang luas (8 x 8)
  • Ruang Kelas ber AC
  • Ruang Perputakaan
  • Halaman Bermain
  • Lapangan Olahraga
  • Kantin Sehat

Biaya Pendidikan Gratis/Beasiswa bagi Yatim, Dhuafa' dan Mu'allaf 6. Waktu Pendaftaran Inden Tanggal 1 Sept sd 31 Des 2020 7. Informasi Pendaftaran:

  • Telp. 0561 8188411 
  • WA : 0852 5201 8234 / 0815 2845 9020

0 komentar:

Posting Komentar